JANGAN PERNAH MENGAMBIL HAK CIPTA ORANG LAIN TANPA SEIZIN YANG PUNYA

Sunday, August 5, 2018

4 MACAM SISTEM OPERASI PADA WINDOWS SERVER 2012

Assalamualaikum Warrahamatullahi Wabarakatuh...

Pada blog ini saya akan memberikan penjelasan serta perbedaan tentang 4 macam sistem operasi pada Windows Server 2012.
Image result for sistem operasi windows


4 macam sistem operasi tersebut adalah :
   1. Standard Core, adalah sebuah sistem operasi yang memungkinkan windows ini dijalankan dengan tampilan CLI (Command Line Interface) atau bisa juga disebut sebagai core.
   2. Standard GUI, adalah sebuah sistem operasi yang berbasis GUI atau tampilan gambar yang memudahkan pengguna untuk melakukan installasi tanpa harus mengetikkan perintah di CLI (Command Line Interface).
   3. DataCenter Core, adalah versi special dari standard core karena memiliki virtualization yang lebih lengkap dibandingkan dengan standard core seperti membuat server dengan efisien yang lebih baik.
   4. DataCenter GUI, adalah server yang menggunakan kinerja PC lebih banyak dibadingkan dengan standard GUI karena pada versi ini lebih banyak menjalankan sistem operasinya.

- Standard Core
Ini adalah detail dari Core CPU yang jenis nya standard. menurut tampilan dibawah ini CPU menggunakan 1% dan sedang menjalankan 22 proses.


- DataCenter Core

Ini detail dari Core memory yang jenis nya standard. menurut gambar dibawah ini menggunakan ram sebanyak 240 mb dan memiliki 1gb ram.

- Standard GUI

Selanjutnya kita tampilkan dari GUI CPU yang jenisnya standard.
menurut gambar dibawah ini menggunakan 1% Processor dan sedang menjalankan 32 proses.


- DataCenter GUI

Sedangkan dibawah ini GUI Memory yang jenisnya standard.
menurut gambar dibawah ini menggunakan 483mb ram dan memiliki 1,5 gb ram.

No comments:

Post a Comment